Hore! PT Antam Kembali Buka Lowongan untuk Para Fresh Graduate, Cek Syaratnya Disini!

Sambungan dari halaman 1

Bagi Anda yang berminat melamar pekerjaan ini, silakan melakukan pendaftaran online di bit.ly/AFGPBatchV. Pendaftaran dibuka hingga 29 September 2019 pukul 23.59 WIB.

Pengisian tes dilakukan dalam 1 (satu) kali kesempatan dan tidak dapat dilanjutkan kemudian. Apabila terdapat kesalahan pengisian data, Anda dapat mengisi kembali form pendaftaran ini dari awal. Data yang diproses adalah data terakhir yang kirimkan.

Adapun tahapan seleksinya adalah seleksi administrasi, tes online, video screening, psikotes, wawancara, tes kesehatan dan tes bahasa Inggris.

bank sumut selamat hari raya idul fitri

Tips

– Pastikan pelamar memenuhi syarat administrasi yang telah diminta oleh perusahaan atau instansi.

– Pastikan data diri dan administrasi lainnya sudah benar.

– Perhatikan masa waktu pendaftaran sebelum anda mengirim lamaran.

– Jangan lupa menulis kode formasi pekerjaan jika diminta oleh pihak perusahaan atau instansi.
– Pastikan alamat kantor atau alamat email tujuan rekrutmen atau lowongan pekerjaan benar.

– Jangan meng-spam atau mengirim email lamaran berulang kali ke tujuan rekrutmen atau lowongan pekerjaan.

– Ikuti proses pendaftaran sesuai dengan instruksi dari perusahaan atau instansi yang membuka rekrutmen.

Perhatian :

– Pelayananpublik.id mempublikasi rekrutmen atau lowongan pekerjaan untuk memudahkan masyarakat dalam mencari informasi pekerjaan.

– Pelayananpublik.id mempublikasi informasi rekrutmen atau lowongan pekerjaan dari sumber yang terpercaya.

– Pelayananpublik.id hanya mempublikasi informasi rekrutmen atau lowongan pekerjaan yang layak kepada masyarakat sesuai peraturan yang berlaku.

– Pelayananpublik.id tidak pernah meminta imbalan atau biaya dalam bentuk apapun terhadap rekrutmen atau lowongan pekerjaan di situs ini. Apabila ada pihak yang mengatasnamakan pelayananpublik.id untuk meminta biaya pendaftaran atau biaya lainnya, bisa dipastikan bahwa hal tersebut TIDAK BENAR atau bisa jadi PENIPUAN. (Nur Fatimah)